Tantangan
Yang Dihadapi Gereja
1)Aliran Gnostik:
[muncul tahun 150 Masehi]
- Yunani “Gnosis” Pengetahuan
- Gnostik: Kumpulan orang yang merasa memiliki pengetahuan tertinggi
- Pengajaran:
- Allah perjanjian lama bukanlah Allah perjanjian baru(dengan alasan: Allah perjanjian lama bersifat kejam (memberi bencana, musibah, kutukan dan sebagainya) dan Allah perjanjian baru bersifat kasih (pengampunan, berkat, dan sebagainya)
- Allah turun ke dunia menyelamatkan jiwa manusia(bukan tubuh)
- Allah turun kedunia tidak menggunakan tubuh manusia, tubuhnya hanya dianggap maya sehingga pura-pura mati di kayu salib
- Roh Allah yang terdapat dalam diri manusia hanyalah sebagian kecil
- Mereka menysun injil sendiri (misalnya:
injil Tomas)
2)Aliran Marsion/Marsionisme:
[ muncul tahun 140 Masehi]
- Marsion adalah seorang pengusaha perkapalan di pelabuhan Sinope di pesisir laut hitam
- Pengajaran:
- Allah pencipta langit, bumi dan isinya bukanlah Allah yang jahat tetapi Allah yang lebih rendah derajatnya
- Yesus Kristus bukanlah utusan Bapa
- Yesus Kristus hanyalah bertubuh maya Percaya
- Yesus berarti menyangkal Allah
pencipta
3)Aliran Montanisme:
[muncul sekitar tahun 170an]
- didirikan oleh Montanus yang mengaku bahwa ia adalah nabi
- Pengajaran:
- Bahasa Roh adalah tanda bahwa Roh kudus telah datang
- Saat seseorang berbahasa Roh adalah pertanda bahwa Yesus akan datang ke dua kalinya
- Janda tidak boleh menikah ke dua kalinya
- Puasa harus dilakukan dengan cara yang keras jika perlu meniksa diri
- Mati Sahid adalah Kuna Firdaus
Untuk menghadapi atau
melawan tantangan, Gereja memiliki 3 senjata:
- Kanon: ‘Alat/tolak ukur/patokan/daftar’ untuk menentukan kitab-kitab manasaja yang layak digunakan dalam kegiatan dan ibadah ke Kristenan
- Pengakuan Iman
- Jabatan Uskup
Tidak ada komentar:
Posting Komentar